8 Cara Aman Tidur Dalam Mobil Saat Mudik

Tidak ada pilihan lain selain tidur bagi pemudik mobil yang merasa kelelahan. Hal ini untuk menjaga kondisi fisik yang prima usai mengemudi berjam-jam. Pengemudi yang hendak beristirahat dalam mobil tidak harus memperhatikan baik dan buruknya supaya tidak menyebabkan kematian. Berikut trik tidur dalam mobil yang benar saat menempuh perjalanan mudik ke kampung halaman. Cari lokasi amanPemudik disarankan mencari […]

Read More..

Catat! Ini Dia 3 Tanda Ban Mobil Harus di Balancing

Pemilik atau pengendara mobil mungkin pernah merasakan mobil yang mengalami getaran berlebih saat dikendarai dengan kecepatan tinggi. Seiring pemakaian, performa ban mobil pasti bakal berkurang. Kalau sudah seperti itu, maka salah satu cara mengatasinya adalah dengan melakukan balancing. Apa saja ciri-ciri ban mobil perlu dilakukan balancing? Jika ini terjadi, saatnya Anda memperhatikan kendaraan lebih baik, […]

Read More..

4 Cara Hilangkan Embun Pada Kaca Mobil Saat Hujan

Memasuki musim penghujan, pastinya akan membuat mobil kita selalu terpapar air yang turun dari langit tersebut. Biasanya suhu udara di dalam kabin dengan suhu luar kabin akan berbeda, dan akhirnya menimbulkan embun pada kaca mobil. Tentu saja, hal ini selain mengganggu juga membahayakan, karena pandangan kita melalui kaca depan, samping, dan belakang terhadap sekitar akan […]

Read More..

Tips & Trick: Speedometer Mobil Mati? Begini Cara Perbaikinya

Pernahkah Anda mendapati jarum speedometer tiba-tiba tidak bergerak atau justru berjalan tidak stabil? Penyebab speedometer mobil mati atau rusak pun bisa diakibatkan oleh beberapa hal.  Simak bagaimana cara untuk mengatasinya agar dapat bekerja normal kembali. 1. Mengecek Sekring Sekring yang putus akan mengakibatkan speedometer mati dan Anda harus menggantinya. Penggantian sekring akan memperbaiki operasional speedometer. […]

Read More..

Ini Dia Cara Agar Karpet Mobil Tetap Bersih

Ada beberapa tips untuk menjaga kebersihan karpet: 1. Sediakan tempat sampah di dalam mobil. Pentingnya tempat sampah di mobil agar sampah tidak berserakan di karpet mobil melainkan langsung membuangnya ke tempat sampah yang sudah ada. 2. Jaga kebersihan alas kaki jika akan masuk ke dalam mobil agar kotoran tidak mudah menumpuk di karpet. 3. Membersihkan […]

Read More..

Tips Merawat Warna Mobil Tetap Kinclong

Berikut ini adalah tips bagi para pecinta mobil agar mobil kesayangan tetap terlihat baru setiap harinya; 1. Melakukan perawatan sangat dianjurkan untuk menjaga warna kilap dari mobil anda tetap terjaga. 2. Pencucian berkala dianjurkan minimal dua hari sekali tanpa menggunakan shampo atau cuci cepat dan melakukan perawatan pencucain mobil seminggu sekali dengan shampo dan perawatan […]

Read More..

Ini Dia Solusi Mobil Suka Tersendat Saat Di Jalan

Umumnya, mobil tersendat biasanya menandakan bahwa terjadi kerusakan pada sistem pengapian atau bahan bakar. Karena sistem pengapian terbilang cukup vital pada mobil, maka sebaiknya atasi sedini mungkin. Pasalnya, jika dibiarkan terlalu lama bisa saja komponen lainnya pada mesin turut terkena imbasnya. Sistem bahan bakar bermasalah merupakan salah satu penyebab mobil menjadi tersendat sendat saat digunakan. […]

Read More..

TIPS & TRICK Membersihkan Jok Mobil yang berjemur

Bukan hanya bagian luar kendaraan yang perlu rutin dicuci, tapi juga area kabin. Udara dan suhu dingin berisiko meningkatkan pertumbuhan jamur di permukaan jok mobil. Alhasil, Sobat Tekno perlu rutin membersihkan dan memastikannya tetap kering. Tapi kalau sudah terlanjur berjamur, bagaimana ya? Tak perlu khawatir, berikut cara membersihkan jok mobil yang berjamur sesuai dengan model […]

Read More..

Tips & Trick Hilangkan Baret Kecil di Mobil Cukup 5 Ribu!

Baret pada mobil itu bisa terjadi jika ada kendaraan lain yang menyerempet. Atau juga karena batu yang terlempar ke badan mobil saat kita melaju dengan kecepatan tinggi. Tapi, ternyata kita bisa menggunakan bahan-bahan di sekitar kita untuk menghilangkan baret tersebut. Biayanya pun sangat murah. Cara menghilangkan baretnya pun sangat mudah. Pertama kita siapkan beberapa lotion […]

Read More..
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com