Biaya Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) kendaraan listrik telah digratiskan alias menjadi nol oleh pemerintah. Ketentuan ini mulai berlaku sejak pertama aturan tentang itu diundangkan pada 11 Mei 2023. Bebas biaya pajak atau PKB bagi kendaraan listrik tersebut diatur dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 6 Tahun 2023 tentang Dasar Pengenaan Pajak Kendaraan Bermotor dan Pajak […]
Tag: wuling air ev
Mobil Listrik Wuling dan Hyundai Bakal Dapat Subsidi, Segini Harganya
Meski sebagian besar bicara mengenai motor listrik, baik produk baru dan konversi, disebutkan pula merek mobil listrik yang ikut mendapatkan bantuan pemerintah ini. Kedua merek tersebut adalah Wuling dan Hyundai. “Untuk kendaraan roda empat, mobil listrik, di mana kita semua tahun bahwa sekarang ada dua produsen, Hyundai dan Wuling. Diusulkan untuk sejumlah 35.900 unit kendaraan diberi bantuan […]
Wuling Air EV Laku Keras di IIMS 2023, Kayak Kacang Goreng
Wuling Air EV mengklaim berhasil membukukan 1.237 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) dan sebanyak 1.495 pengunjung melakukan test drive. Wuling Motors (Wuling) menutup partisipasinya dalam gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 dengan menorehkan hasil positif. “Kami apresiasi antusiasme pengunjung IIMS 2023 dan sambutan hangat terhadap setiap produk Wuling yang dihadirkan, termasuk Alvez yang baru saja […]