Manfaat menggunakan air buangan AC untuk radiator mobil

Radiator menjadi salah satu bagian penting pada kendaraan. Fungsinya untuk menjaga kestabilan suhu mesin mobil. Pada mobil keluaran terbaru komponen ini memanfaatkan cairan khusus yang biasa disebut coolant fluid. Namun ada juga pengendara yang memilih menggunakan air mineral atau air putih. Dan lebih ekstrem lagi, sebagian orang malah percaya air buangan AC rumah lebih baik […]

Read More..

Alasan mengapa bentuk stir bulat

1. Car from Japan menyebut alasan terbesar adalah pertimbangan user interface. Setir bentuk bulat digunakan karena mudah dikendalikan, nyaman digenggam, presisi, dan murah untuk diproduksi. 2. Alasan lain, bentuk kemudi yang melingkar menghadirkan genggaman yang ideal untuk melakukan putaran dari semua sudut. Di sisi lain lebih aman memudahkan gerakan tangan untuk mengatur arah mobil. Risiko […]

Read More..

Kapan waktu terbaik untuk membeli mobil biar dapat “harga miring” ?

Mengutip situs Bank Rate, inilah tips waktu terbaik biar dapat “harga miring” :1. Beli mobil pada hari-hari seperti Senin, Selasa, dan Rabu karena dealer cenderung lebih sepi dibandingkan weekend sehingga bisa mendapatkan perhatian dari tenaga penjual dan lebih mudah negosiasi harga…2. Beli mobil di akhir tahun, misalnya Oktober, November, dan Desember. Apabila membeli mobil di […]

Read More..

Kenapa lampu sein warnanya kuning tua?

Dikutip Zing, pada 1938, paten untuk lampu sein resmi diterapkan. Pada awalnya, lampu sein memiliki warna putih di depan dan merah di belakang. Namun, pada 1963, mobil-mobil di Amerika Serikat terpaksa menggunakan warna oranye sebagai sinyal belok. Lambat laun, negara-negara lain di seluruh dunia menerapkan hal yang sama. Hal itu karena berdasarkan studi para ahli, […]

Read More..

Perlukah wiper mobil diberdirikan saat parkir?

Ada kondisi tertentu di mana wiper berpotensi cepat haus jika dibiarkan menempel di kaca. misalnya, saat mobil diparkir di tempat terbuka yang terpapar sinar matahari selama berhari-hari.Efek panas sinar matahari yang terpapar ke kaca mobil bisa menyebabkan wiper melengkung loh, dan dampak negatifnya adalah hasilnya basuhan wiper kurang bersih. Sumber & foto : @kompas.otomotif

Read More..

5 Cara merawat aki supaya tidak cepat rusak

Seperti yang kita ketahui banyak mobil yang menghiraukan pengapian dibagian kendaraan atau yang kita sebut Accu (aki), inilah tips – tips atau cara untuk merawat aki agar tidak cepat rusak: 1. Selalu gunakan aki dengan kualitas terbaikUntuk kenyamanan mengemudi ada baiknya agar selalu menggunakan aki dengan kualitas terbaik. Salah memilih model aki atau memilih aki […]

Read More..

Mobil putih jarang kecelakaan, Mengapa?

Studi lain yang dilakukan oleh lembaga penelitian Tuev-Nord di Jerman juga membuktikan bahwa mobil putih lebih jarang ditabrak oleh kendaraan lain dalam situasi hari yang tidak terlalu terang. Ketika kondisi jalanan yang gelap, mobil putih juga lebih mudah terlihat. Pantulan sinar dari berbagai sumber cahaya, baik alam maupun buatan, lebih kuat dipancarkan oleh mobil putih, […]

Read More..

Stop kebiasaan menggoyang mobil/motor saat isi bensin !

Kebiasaan ini berbahaya karena dapat menyebabkan kebakaran loh, kebakaran bisa terjadi karena ujung nozzle bensin bertemu, maka terjadi gesekan listrik statis yang memungkinkan adanya loncatan percikan api. disarankan agar jangan lagi lakukan kebiasaan ini, Karena bahan bakar itu benda cair yang pasti akan mengalir dari tempat tinggi ke tempat yang lebih rendah dan menyesuaikan dengan […]

Read More..

Mengapa konsumen ogah lepas stiker barcode di mobil baru?

Ketika membeli mobil baru, beberapa bagian mobil masih dibungkus plastik dan ditempeli stiker barcode. Khusus untuk stiker barcode, umumnya terdapat keterangan kombinasi huruf dan angka, yang berisi beberapa informasi seperti nomor mesin, rangka, tanda warna, hingga keterangan kendaraan lainnya. Selain itu, stiker barcode tersebut berfungsi sebagai penanda dan alat pengecekan pekerja pabrik bahwa mobil layak […]

Read More..
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com